Post date: 17 Jul 2025 - 2:02pm

Mahasiswa Program Doktor Pendidikan Kimia UNY Laksanakan Ujian Tertutup Disertasi 
Yogyakarta, 15 Juli 2025 – Desfi Annisa, mahasiswa Program Doktor by Research, Departemen Pendidikan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), telah melaksanakan ujian tertutup disertasi tanpa ujian promosi pada hari Selasa, 15 Juli 2025. Ujian ini menjadi tahapan penting dalam proses akademik menuju gelar Doktor (Dr.).

, ,
Post date: 16 Jul 2025 - 2:10pm

Wonderlab 2025 merupakan kegiatan yang diadakan oleh FMIPA UNY dan dikoordinir oleh Tim Income Generating FMIPA UNY yang diketuai oleh Dyah Kurniawati Agustika S.Si., M.Sc., Ph.D. Sedangkan ketua kegiatan adalah Yuli Arti, M.Pd. Wonderlab merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk memfasilitasi anak-anak dengan usia SD-SMP untuk mengisi waktu liburan sekolah mereka dengan melaksanakan aktivitas yang menarik. Kegiatan wonderlab dilaksanakan Kamis, (10/7/25) di Laboratorium FMIPA UNY. 

,
Post date: 11 Jul 2025 - 11:06am

Suasana penuh kebanggaan menyelimuti Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) saat salah satu dosen dari Program Studi Pendidikan Biologi berhasil menuntaskan Sidang Promosi Doktor.

Post date: 9 Jul 2025 - 2:06pm

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa FMIPA UNY. Yusnalia Kadir, mahasiswi Program Studi Magister Pendidikan Matematika, berhasil meraih gelar Winner Putri Hijabfluencer Daerah Istimewa Yogyakarta 2025.

, ,
Post date: 8 Jul 2025 - 1:50pm

MICEPO Holiday merupakan salah satu program kerja tahunan dari Divisi Edupreneur UKMF Mipa Creativepreneur Club (MCC) yang secara rutin diselenggarakan setiap tahun. Pada tahun 2025, kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu Selasa-Kamis (1–3/7/25 di lingkungan kampus dan area kolaboratif MCC FMIPA UNY. Kegiatan dengan tema Eksplorasi Sains, Wujudkan Kewirausahaan, Bersama The Little Scientists ini diikuti oleh 25 siswa Sekolah Dasar

Post date: 4 Jul 2025 - 2:30pm

Mengusung semangat pemberdayaan masyarakat berbasis ilmu pengetahuan dan potensi lokal, tim dosen dan mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) melakukan kegiatan pengabdian masyarakat di Dusun Lemahbang, Desa Girirejo, Imogiri, Bantul. Kegiatan ini bertajuk “Pemanfaatan Tanaman Obat Lokal sebagai Antiseptik Alami”.

Post date: 4 Jul 2025 - 1:52pm

Tim dosen dari Program Studi Biologi, Departemen Pendidikan Biologi, akultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa Pelatihan Pembuatan Souvenir Wisata Berbahan Alam di kawasan Geosite Goa Ngingrong, Desa Mulo, Kabupaten Gunungkidul.

,
Post date: 1 Jul 2025 - 10:32am

Tim Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) dari Departemen Pendidikan Kimia FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), bekerja sama dengan Tim PkM dari Departemen Kimia FMIPA Universitas Gadjah Mada (UGM), memulai rangkaian kegiatan pengabdian masyarakat dengan melakukan observasi dan evaluasi awali di Desa Girirejo, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul.

, ,
Post date: 30 Jun 2025 - 5:00pm

Kami menyampaikan terima kasih atas kepercayaannya kepada FMIPA UNY, Dan kami berharap, kita berdoa semua agar Anda semua sukses di bidang Anda masing-masing apapun jalan yang Anda akan pilih. Karena tiket bagi Anda untuk bersaing itu sudah ada di dalam diri Anda masing-masing yaitu sudah lulus kuliah.

Post date: 26 Jun 2025 - 9:30am

Prodi S1 Statistika, Prodi S1 Matematika, dan Prodi S1 Kimia yang baru-baru ini diasesmen oleh tim asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) berhasil memperoleh akreditasi unggul yang berlaku 2025-2030. 

Pages