Informasi

LOMBA DAN SEMINAR MATEMATIKA

Ada apa di tahun 2021? Persaingan. Itu yang menjadi beban banyak orang tua masa kini. Pada saat itu anak-anak akan menghadapi persaingan dengan rekan-rekannya dari berbagai negara di seluruh dunia. Untuk memenuhi tuntutan kualitas sumberdaya manusia di tahun 2021 dibutuhkan orang yang senang belajar, terampil menyelesaikan masalah, komunikator yang efektif, berani mengambil resiko, jujur dapat dipercaya dan dapat diandalkan serta penuh perhatian, toleransi dan luwes. Demikian diungkapkan Ir.

BERSEPEDA DEMI ILMU

Kabut pagi masih menggantung, kicauan burung masih sayup terdengar di ujung dahan. Saat matahari masih belum menampakkan sinarnya seorang pemuda mengayuh sepeda bututnya menelusuri aspal yang sepi di jalan raya Srandakan menuju Yogyakarta tempat menaruh harapan tinggi tentang masa depan. Dialah Kawit Sayoto, pemuda dusun Lopati Trimurti Srandakan Bantul yang berkemauan keras untuk melanjutkan studi diantara ketidakmampuan orangtuanya untuk membiayai.

STADIUM GENERAL BIOLOGI

Pada iklim panas anggur menghasilkan kadar gula tinggi dan kadar asam yang rendah, dan pada iklim yang lebih dingin anggur menghasilkan kadar gula rendah dan kadar asam yang tinggi. Mengenai pengendalian hama penyakit dapat menggunakan metode organik menghindari jamur dengan manajemen kanopi dan aliran udara yang baik. Jaga dari hewan lainnya dengan pagar setinggi 3 meter dan gunakan batang bawah yang tahan terhadap penyakit dalam tanah seperti pyhloxera,sedangkan untuk metode konvensional.