Dedikasi dan Inovasi Akademik, Pengukuhan Dua Guru Besar Baru FMIPA UNY
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta (FMIPA UNY) kembali menorehkan capaian akademik melalui pengukuhan guru besar dosen Departemen Pendidikan Matematika sebagai Guru Besar. Pengukuhan ini dilaksanakan pada hari Kamis, 25 Desember 2025, bertempat di Auditorium UNY.