Tahun 2025 FMIPA UNY Akreditasi 11 Prodi
Submitted by witono on Tue, 2025-03-11 11:47Selama dua hari Senin-Selasa (10-11/3/25) FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta menghadapi Asesmen Lapangan (AL) dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) untuk Program Studi Magister Pendidikan Matematika. Asesor yang dating adalah Prof. Dr. Suradi, M.S. dari Universitas Negeri Makassar dan Prof. Dr. Mardiyana, M.Si. dari Universitas Sebelas Maret.