Himabio FMIPA UNY bersama BSO Biospeleology Studen Gruppen (BSG), BSO Arwana, KS Odonata, KS Herbiforus dan KPB Bionic UNY melakukan penelitian bersama di Dusun Sokomoyo Jatimulyo Girimulyo Kulonprogo.
You are here
Post date: 17 Jan 2017 - 3:33pm
Keanekaragaman dan kelimpahan jenis burung yang ditemukan dalam suatu kawasan dapat mengindikasikan bagaimana keadaan di kawasan tersebut. Sebagai salah satu komponen dalam ekosistem, keberadaan burung dapat menjadi indikator apakah lingkungan tersebut mendukung kehidupan suatu organisme atau tidak karena mempunyai hubungan timbal balik dan saling tergantung dengan lingkungannya.
Post date: 17 Jan 2017 - 3:31pm
Mahasiswa Jurdik biologi FMIPA UNY yang terdiri dari Septi Dwi Lestari, Bowo Prakoso, Ayu Chandra, Uhti Intan, Lutvi Widyastuti dan Amalia Susanti melakukan inventarisasi capung yang ada di area telaga Suaka Margasatwa (SM) Paliyan Gunung Kidul pada 14-15/11/16 . Pada kegiatan inventarisasi ini dilakukan pencatatan dan penghitungan kelimpahan jenis capung yang dijumpai di area telaga.
Post date: 16 Jan 2017 - 9:18am
Kebun Raya Baturraden merupakan salah satu kawasan konservasi di lereng Gunung Slamet, Jawa Tengah yang mempunyai keanekaragaman hayati yang tinggi. Berada di Kabupaten Banyumas, Kebun Raya Baturraden tidak hanya dikenal sebagai kawasan wisata edukatif, namun juga menyimpan pesona alam yang masih asli. Tumbuhan paku (Pteridophyta) merupakan salah satu potensi flora yang banyak tersebar di wilayah ini.
Post date: 16 Jan 2017 - 9:15am
Mahasiswa jurusan pendidikan Biologi FMIPA UNY melaksanakan kegiatan studi ekskursi di Kebun Raya Baturraden, Jawa Tengah, Jum’at-Sabtu, 18-19/11/16. Tim yang terdiri dari Linda Indriawati, Hasanah Fajar Sayekti, Rieska Dies Rahmawulan, dan Setiarti Dwi Rahayu melakukan studi observasi mengenai tanaman Kantong Semar (Nepenthes sp).
Post date: 16 Jan 2017 - 9:11am
Indonesia merupakan negara dengan biodiversitas tertinggi nomor 2 di dunia. Namun, laju kepunahan biodiversitas di Indonesia juga merupakan salah satu yang tercepat di dunia, termasuk salah satu serangga yaitu Kupu-Kupu Raja (Troides helena).
Post date: 16 Jan 2017 - 9:08am
Rotasi merupakan kebijaksanaan universitas untuk memperbaharui suasana. Rotasi ini dikhususkan untuk pekerjaan yang sejenis. Kalau seperti laboran tidak bisa kita rotasi lagi karena harus mempunyai kompetensi yang spesifik. Rotasi bisa bersifat internal, bisa eksternal. Demikian disampaikan oleh Dekan FMIPA UNY, Dr. Hartono pada acara Pisah Sambut Pegawai FMIPA, Jumat (6/1) di ruang sidang fakultas.
Post date: 12 Jan 2017 - 10:59am
Mahasiswa UNY yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Penelitian UNY berhasil meraih GOLD Medal dalam ajang International Innovation and Invention Competition (IIIC) 2016 yang diselenggarakan 14 – 16/12/16 di Ambassador Hotel, Taipei, Taiwan.
Post date: 9 Jan 2017 - 8:51am
Mahasiwa Jurusan Pendidikan Biologi 2013 Kelas A yang terdiri Ainun Nasikhah, Noni Wulandari, Aisyah Rahmawati dan Galuh Ajeng Antasari melaksanakan studi ekskursi ke Kebun Raya Baturraden, Purwokerto 18-19/11/16.
Post date: 9 Jan 2017 - 8:47am
Mahasiswa Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY berhasil meraih juara 2 lomba esai pada acara Pelangi Matematika XXIII 2016 yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Matematika Fakultas MIPA Universitas Negeri Jakarta (UNJ), baru-baru ini.
Dijelaskan Rifaldy, rangkaian kegiatan di antaranya adalah Olimpiade Matematika SMA, Seminar Nasional Matematika, Jambore SD, Bazar buku serta Lomba Esai Matematika Mahasiswa Nasional.
Pages
Organisasi Mahasiswa
- Dewan Pertimbangan Mahasiswa
- Badan Eksekutif Mahasiswa
- Himpunan Mahasiswa Matematika
- Himpunan Mahasiswa Fisika
- Himpunan Mahasiswa Kimia
- Himpunan Mahasiswa Biologi
- Himpunan Mahasiswa IPA
- HANCALA (Pecinta Alam)
- Haska (Kerohanian Islam)
- SEKRUP (Teater, Seni)
- KSI MIST (Penelitian)
- BIONIC (UKM Pengamat Burung)
- MIPA Creativepreneur Club
Kepala, Sekretaris Layanan Administrasi, dan UUIK
Kontak Kami
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kampus Karangmalang
Jl.Colombo No. 1 Yogyakarta 55281,
Telp. 0274-586168 psw 217, 336
Telp. 0274-565411
FAX. 0274-548203
Email: humas_fmipa@ uny.ac.id
Copyright © 2025,