Upgrading dan pelantikan pengurus baru Mapala HANCALA FMIPA UNY dilaksanakan bersamaan dengan rangkaian acara camping ceria di Gunung Ungaran, Jawa Tengah, 15-17/1/18. Hari pertama dilaksanakan lomba memasak dengan bahan yang telah disiapkan oleh panitia, kemudian dilanjutkan sharing antar peserta untuk mempererat rasa kekeluargaan di HANCALA sambil duduk melingkari api unggun.
You are here
Sebanyak 32 spesies yang terdiri dari 31 spesies teridentifikasi dan 1 spesies belum teridentifikasi berhasil ditemukan oleh mahasiswa Pendidikan Biologi Internasional 2014. Kegiatan penelitian yang dilaksanakan dalam rangka studi ekskursi yang dilaksanakan 20-21/11/17 ini mengidentifikasi jenis tumbuhan paku yang ada di Jalur Sapuangin, Merapi.
Mahasiswa FMIPA UNY yang terdiri dari Absari Hanifah, Isvi Ria Nur Afit, Afrizal Haris berhasil meraih juara 1 dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah Borneo Scientific Fair yang diselenggarakan oleh Universitas Tanjungpura, Pontianak, 24-26/11/17. Pada kesempatan tersebut tim diwakili Absari Hanifah.
Sebanyak 12 jenis lumut berhasil diidentifikasi oleh mahasiswa Jurusan Pendidikan Biologi UNY pada ekskursi yang dilaksanakan di jalur pendakian Sapu Angin Gunung Merapi, Yogyakarta. Lumut terestrial ditemukan di zona terestrial tanah, batuan, dan kayu lapuk yang terdiri dari lumut sejati dan lumut hati namun tidak dijumpai lumut tanduk.
Mahasiswa Kelas Pendidikan Biologi Internasional 2014 berhasil mengidentifikasi 9 jenis kupu-kupu di kawasan Jalur Pendakian Merapi Via Sapu Angin.
Sebanyak 36 jenis burung berhasil diidentifikasi oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Tingkat Fakultas Kelompok Pengamat Burung (UKMF-KPB) Bionic UNY. Dari ke-36 jenis burung tersebut, 15 jenis burung yang teramati adalah burung air.
Mahasiswa Jurusan Pendidikan Biologi Internasional FMIPA UNY yang terdiri dari Nurul Halimah, Hanggara Aji Sakti M P N , Nia Widiastuti, dan Ulfa Yulia Rochmah berhasil mengidentifikasi burung diurnal di jalur pendakian Sapuangin Merapi, Klaten, baru-baru ini.
Tim O’Chef yang diketuai oleh Intan Lisnawati (Matematika 2014), beranggotakan Titik Wulandari, Nana Indri Kurniastuti (Matematika 2014) dan Anjasmoro Adi Nugroho (Pendidikan Teknik Informatika 2014) berhasil mendapatkan medali emas dalam kegiatan International Innovation and Invention Competition (IIIC) tahun 2017 yang diselenggarakan oleh Chinese Innovation and Invention Society, Moscow International I
Rifaldy Fajar dari prodi Matematika bersama Rizal Justian Setiawan dari Teknik Mesin D3 berhasil menjadi pemenang pertama Kompetisi Pemikiran Kritis Mahasiswa (KPKM) DIKTI 2017 yang diprakarsai Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Ditjen Belmawa), Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi.
Lulik Rina, Mahasiswa Pendidikan IPA FMIPA UNY mengikuti Program Praktik Pengalaman Lapangan Internasional (PPL) UNY 2017. Program PPL Internasional merupakan program dari Kantor Urusan Internasional dan Kemitraan (KUIK) UNY yang bekerjasama dengan Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (LPPMP) UNY.
Pages
Organisasi Mahasiswa
- Dewan Pertimbangan Mahasiswa
- Badan Eksekutif Mahasiswa
- Himpunan Mahasiswa Matematika
- Himpunan Mahasiswa Fisika
- Himpunan Mahasiswa Kimia
- Himpunan Mahasiswa Biologi
- Himpunan Mahasiswa IPA
- HANCALA (Pecinta Alam)
- Haska (Kerohanian Islam)
- SEKRUP (Teater, Seni)
- KSI MIST (Penelitian)
- BIONIC (UKM Pengamat Burung)
- MIPA Creativepreneur Club
Kepala, Sekretaris Layanan Administrasi, dan UUIK
Kontak Kami
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kampus Karangmalang
Jl.Colombo No. 1 Yogyakarta 55281,
Telp. 0274-586168 psw 217, 336
Telp. 0274-565411
FAX. 0274-548203
Email: humas_fmipa@ uny.ac.id
Copyright © 2025,