You are here
Biologi
VISI
Visi Program Studi Biologi adalah pada tahun 2020 telah terwujud program studi yang mampu menghasilkan sarjana biologi dengan keunggulan kompetitif dan adaptif dalam kancah kehidupan global.
MISI
Mengembangkan sistem pendidikan yang mampu menghasilkan :
- Sarjana-sarjana yang berkualifikasi ahli di bidang biologi.
- Sarjana biologi yang mempunyai kemampuan meneliti di bidang biologi.
- Sarjana yang mempunyai kemampuan menerapkan penguasaan Biologi dalam kehidupan sehari-hari.
Tujuan Kompetensi
Mengembangkan sistem pendidikan yang mampu menghasilkan :
- Sarjana profesional dalam bidang Biologi, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, serta santun dalam pergaulan akademik.
- Sarjana biologi yang menguasai konsep-konsep biologi.
- Sarjana biologi yang mampu menganalisis fenomena di lingkungannya dalam kaitannya dengan teori Biologi yang berkembang.
- Sarjana biologi yang mampu mengaplikasikan ilmunya dalam kehidupan sehari-hari.
- Sarjana yang memiliki kreativitas dan jiwa inovatif dalam menyelesaikan permasalahan-permasalahan biologi yang terjadi di sekeliling kehidupannya.
- Sarjana yang mampu mengikuti dinamika perkembangan pengetahuan biologi dan bioteknologi yang terjadi di era global.
Organisasi Mahasiswa
- Dewan Pertimbangan Mahasiswa
- Badan Eksekutif Mahasiswa
- Himpunan Mahasiswa Matematika
- Himpunan Mahasiswa Fisika
- Himpunan Mahasiswa Kimia
- Himpunan Mahasiswa Biologi
- Himpunan Mahasiswa IPA
- HANCALA (Pecinta Alam)
- Haska (Kerohanian Islam)
- SEKRUP (Teater, Seni)
- KSI MIST (Penelitian)
- BIONIC (UKM Pengamat Burung)
- MIPA Creativepreneur Club
Kepala, Sekretaris Layanan Administrasi, dan UUIK
Contact Us
Faculty of Mathematics and Natural Sciences
Colombo Street No. 1 Yogyakarta 55281,
Phone: +62274-565411
FAX. +62274-548203
Email: humas_fmipa@uny.ac.id
Copyright © 2025,