Pengalaman Transfer Kredit di Yala Rajabhat University
Submitted by witono on Thu, 2020-02-06 14:11Titha Monika Retno (prodi Biologi), Kusuma Galih Ayusaputri (Pendidikan Biologi), dan Afif Oktavia Putri Sakti (Pendidikan Fisika) merupakan 3 dari 38 lulusan dari FMIPA UNY yang mengikuti Yudisium periode Januari 2020 yang digelar Kamis, 7/2/20. Ketiganya pernah mengikuti program transfer kredit di Yala Rajabhat University (YRU), Thailand pada 2018.